Cara Mencari Arsip Cerita di Facebook Lite

Cara Mencari Arsip Cerita di Facebook Lite

Cara mencari arsip cerita di facebook lite memang susah-susah gampang untuk dilakukan. Pasalnya anda dapat menemukannya dengan mudah pada aplikasi facebook yang versi Original. Namun menu tersebut idak terdapat pada aplikasi facebook yang telah di konversi menjadi lebih kecil, yakni aplikasi facebook lite.

Arsip merupakan sebuah cerita maupun unggahan cerita yang pernah kita posting menggunakan facebook dan telah masuk pada penyimpanan database. Arsip dapat dibuat dan ditayangkan selama 24 jam atau seharian penuh hingga akhirnya menjadi kosong kembali. Mungkin anda sendiri juga telah mengetahui hal tersebu.

Arsip adalah sebuah kata yang bermakna sebuah tempat menyimpan berkas yang sudah digunakan, namun akan digunakan kembali dilain waktu nanti. Dengan adanya arsip, maka kita bisa menemukan postingan maupun unggahan dan juga story kita yang telah hilang dari facebook, kemudian tersimapan secara rapih.

Pasalnya arsip akan tersusun berdasarkan tanggal datenya atau tanggal hilangnya. Kita mungkin membuat unggahan story dimalam hari tepat jam 10, maka cerita tersebut juga akan hilang pada jam dan waktu yang sama. Kemudian cerita tersebut disimpan pada menu arsip, yang mana akan memakan ruang database.

Kemudian kita juga dapat melihatnya kembali dengan mudah, yakni dengan mengakses menu arsip cerita di facebook. Begitu pula dengan aplikasi media sosial lainnya seperti instagram. Nah bagaimana cara mencari arsip cerita di facebook lite? Bukahkan hal itu hanya dapat dilakukan pada facebook versi Original?

Syarat Mencari Arsip Cerita di Facebook Lite

Cara Mencari Arsip Cerita di Facebook Lite

Sebelum anda dapat mencari arsip cerita di facebook lite, maka ada beberapa hal yang harus anda lakukan terlebih dahulu. Seperti yang kita ketahui, menu arsip cerita akan aktif dengan sendirinya pada facebook versi original, namun akan nonaktif jika di facebook lite ,dan kita harus mengaktifkannya secara manual.

Baca Juga: Cara Menghapus Foto Sampul di Facebook Lite

Mengapa harus diaktifkan terlebih dahulu? Fungsinya supaya setiap cerita yang anda buat di facebook lite dapat tersimpan secara otomatis pada menu arsip yang telah disediakan oleh facebook. Untuk cara mengaktifkannya sendiri, anda dapat melakukannya dengan cara mengikuti tutotial dibawah ini.

Mengaktifkan Menu Arsip

  1. Buka aplikasi Facebook lite pada perangkat ponsel anda
  2. Selanjutnya anda pastikan sudah login
  3. Kemudian anda perlu aktifkan menu arsip secara manual
  4. Caranya cukup dengan klik pada cerita yang saat ini ada
  5. Atau anda bisa membuatnya terlebih dahulu sebagai bahan uji coba
  6. Lalu anda klik cerita tersebut yang telah dipublikasi
  7. Nanti akan ada icon titik tiga yang terlihat dilayar anda
  8. Nah klik saja, lalu klik menu edit pengaturan cerita
  9. Selanjutnya anda klik aktifkan arsip cerita
  10. Sekarang anda dapat mencari arsip cerita di facebook lite
  11. Selesai

Setelah menu tersebut berhasil diaktifkan, maka setiap cerita yang anda publis menggunakan facebook lite akan tersimpan secara otomatis pada menu arsip. Selanjutnya anda dapat mencari arsip cerita di facebook lite dengan cara mengikuti pemabahsan yang telah kami berikan dibawah ini, langsung saja anda ikuti trinya.

Cara Mencari Arsip di Facebook Lite

Cara Mencari Arsip Cerita di Facebook Lite

Setelah berhasil mengikuti langkah-langkah yang ada diatas, maka langkah selanjutnya yang perlu dilakukan adalah mencari arsip cerita di facebook lite seperti yang telah ditulisakan dibawah ini. Namun apabila anda ingin menemukan arsip cerita baru, maka pastikan bahwa postingan tersebut sudah lebih dari 24 jam lamanya.

Baca Juga: Cara Siaran Langsung di Fb Lite

Agar postingan atau cerita tersebut tersimpan di arsip secara langsung. Jika anda menggunakan facebook original, maka anda tidak perlu lagi mengaktifkannya, pasalnya menu tersebut sudah aktif secara otomatis saat anda memasang aplikasi pada perangkat. Baiklah, tanpa harus berlama-lama lagi, berikut ini caranya:

  1. Buka dan jalankan aplikasi facebook
  2. Lalu klik menu titik tiga di kanan atas
  3. Kemudian masuk ke profil anda
  4. Klik saja pada menu opsi lainnya
  5. Nah klik di Arsip Cerita
  6. Maka akan tampil semua arsip facebook
  7. Anda berhasil menemukan dan mencari arsip cerita di facebook lite
  8. Selesai

Seperti itulah cara yang dapat anda lakukan apabila anda ingin mencari arsip cerita facebook lite, kemudian dibawah ini juga anda dapat melihat semua arsip yang tersimpan maupun yang sudah terhapus sebelumnya. Namun beberapa cara dibawah ini hanya dapat dilakukan menggunakan aplikasi facebook yang original.

Cara Melihat Arsip Facebook Yang Tersimpan

Cara Mencari Arsip Cerita di Facebook Lite

Sebagian dari pengguna facebook lite juga menanyakan bagaimana cara mencari arsip cerita di facebook lite yang tersimpan. Artinya, arsip cerita maupun unggahan tersebut telah mencapai batasan waktu harian, yakni 24 jam. Tidak hanya itu saja, semua unggahan yang anda masukan di arsip dapat ditemukan disini.

Baca Juga: Cara Mengunci Foto Profil Facebook

Misalnya seperti ini, seandainya saja anda pernah membuat cerita di beberapa bulan yang lalu, dan anda ingin melihat kembali unggahan tersebut, maka anda harus melihat arsip facebook yang tersimpan. Untuk caranya sendiri telah kami bagikan pada pembahasan dibawah ini, silahkan anda ikuti caranya hingga selesai:

  1. Masuk ke aplikasi facebook
  2. Lalu tap pada menu garis tiga di bagian kanan atas
  3. Kemudian klik di username atau nama pengguna yang digunakan
  4. Lanjutkan dengan cara klik icon garis tiga di bagian bawah sampul foto facebook
  5. Lalu klik pada opsi arsip
  6. Lanjutkan dengan klik Arsip Stories diatas
  7. Selesai

Cara Melihat Arsip Facebook Yang Sudah Dihapus

Beberapa orang juga terkadang tidak sengaja telah menghapus arsip cerita yang telah tersimpan, kemudian ingin melihatnya kembali. Pasalnya asrip yang dihapus tidak akan bisa lagi dilihat kembali, dan secara otomatis akan terhapus permanen. Namun meskipun telah dihapus, unggahan tersebut akan disimpan terlebih dahulu.

Akan tetapi, arsip cerita yang telah dihapus lebih dari 30 hari tidak dapat lagi di restore atau dikembalikan seperti semula. Jadi pastikan dahulu bahwa anda belum melewatinya, supaya cerita masih dapat dilihat dan ditemukan meskipun sudah terhapus. Untuk caranya silahkan anda ikuti langkah-langkahnya berikut ini:

  1. Buka aplikasi facebook anda
  2. Lalu klik menu titik tiga yang ada dikanan atas
  3. Selanjutnya klik menu profil anda
  4. Dibagian bawah foto profil terdapat icon garis tiga
  5. Lanjutkan dengan cara klik pada tulisan arsip yang muncul
  6. Disitu akan tampil semua arsip cerita facebook yang sudah dihapus
  7. Anda juga dapat mengurutkan tanggal yang ingin dicari
  8. Misalnya satu bulan yang lalu, atau satu tahun yang lalu
  9. Selesai

Cara Melihat Arsip Pesan di Messenger

Cara Mencari Arsip Cerita di Facebook Lite

Selain mencari mencari arsip cerita di facebook lite, kemudian anda juga dapat melihat arsip pesan di messenger apabila anda menggunakannya. Seperti yang diketahui, pengguna facebook lite tidak membutuhkan aplikasi chatting itu, hanya dibutuhkan jika yang digunakan adalah facebook original, bukan versi lite.

Baca Juga: Cara Menyadap Messenger Facebook Pasangan

Anda bisa melewati pembahasan ini apablila tidak menggunakan messenger. Namun kami yakin ini akan berguna suatu saat nanti, bahkan kedepannya nanti. Misalnya anda pernah menyimpan semuah arsip chatingan dengan mantan ataupun teman lama anda. Nah untuk caranya sendiri ada dibawah ini:

  1. Buka aplikasi messenger anda
  2. Lalu klik pada menu profil yang terletak dikanan atas
  3. Selanjutnya akan tampil beberapa menu terkait
  4. Nah dibagian bawah terdapat opsi yang tertulis Arsip Obrolan
  5. Anda bisa mengetuknya untuk masuk
  6. Anda akan melihat arsip pesan di messenger yang selama ini tersimpan
  7. Selesai

Akhir Kata

Baiklah teman -teman semuanya, demikianlah pembahasan kita kali ini mengenai cara mencari arsip cerita di facebook lite. Kami harap anda dapat mengikuti langkah-langkah yang telah kami berikan diatas tadi untuk dijadikan sebagai patokan. Bagaimana nih, terlihat sangat mudah sekali untuk dipahami dan dilakukan bukan?

Jangan lupa untuk memberikan tanggapan anda melalui kolom komentar yang sudah tersedia dibawah ini. Silahkan anda tanyakan pada suatu hal yang belum anda pahami sampai disini. Terima kasih telah berkunjung, membaca dan mengikuti artikel cara mencari arsip cerita di facebook lite dari awal hingga selesai.

Cari Jodoh Via Whatsapp

Admin
4 min read

Cara Repost Story IG

Laura
4 min read

Cara Menambah Followers IG 10K

Admin
4 min read

Lokermu.id