Cara Mengganti Password Instagram

cara mengganti password instagram

Memiliki password pada akun media sosial memang sangat penting dalam menjaga keamanan, apalagi password sering diganti. Pertanyaan yang sering muncul yakni bagaimana cara mengganti password instagram di hp, pc, yang terhubung facebook, dan lupa password.

Sebenarnya untuk melakukan hal tersebut cukuplah mudah karena anda hanya perlu melakukan beberapa trik saja. Selain itu, fitur untuk mengganti kata sandi akun instagram terleh disediakan. Sehingga anda hanya cukup menggunakan fitur tersebut saja.

Meski terlihat mudah, mengganti password IG ini memiliki banyak kesulitan sesuai dengan kendala yang dialami. Nah untuk itu, kami disini akan membagikan pembahasannya secara lengkap sesuai dengan kendala dalam pergantian password IG yang dialami.

Untuk itu, anda dapat menyimak pembahasan yang akan kami bagikan ini dari awal hingga akhir. Tujuannya sendiri adalah agar pengguna instagram sekalian bisa mengganti atau mengubah password instagram yang dimiliki untuk menjaga keamanan akun.

Tidak usah berlama lama lagi, yuk simak cara mengganti password instagram pada pembahasan yang telah kami berikan dibawah ini. Tentu saja pembahasan yang akan kami berikan ini dapat dengan mudah untuk dimengerti beserta dengan langkah langkahnya.

Cara Mengganti Password Instagram

cara mengganti password instagram yang lupa

Secara umum ada beberapa metode yang bisa anda gunakan untuk mengganti password instagram yang dimiliki. Nah, pada pembahasan kali ini kami akan membagikannya kepada pengguna sekalian secara lengkap seperti yang sudah kami sebutkan sebelumnya.

Anda dapat ganti password instagram via aplikasi IG itu sendiri, melalui situs website, yang terhubung facebook, dan yang lupa kata sandi. Beberpa langkah tersebut tentunya bisa anda lakukan hanya dengan bermodalkan perangkat android/iphone (HP) dan PC/Laptop.

Baca Juga: Cara Mengganti Email Instagram

Dari beberapa metode yang telah kami beritahu tersebut tentunya memiliki langkah langkah yang berbeda. Meski langkahnya beda, namun fingsinya tetap sama yakni mengganti atau mengubah password/kata sandi pada akun instagram yang anda miliki.

Via Aplikasi Instagram

Langkah pertama yang dapat anda lakukan ialah mengganti password instagram melalui aplikasi IG itu sendiri. Caranya cukup sederhanya, anda hanya perlu membuka aplikasi instagram itu sendiri dan melakukan pergantian kata sandi akun. Berikut ini langkahnya:

  1. Silahkan buka aplikasi instagram pada perangkat hp
  2. Setelah masuk, lalu klik menu profil dipojok kanan bawah
  3. Jika sudah masuk ke halaman utama profil akun
  4. Kemudian klik ikon garis tiga dan klik menu setting/pengaturan
  5. Nantinya akan muncul beberapa pilihan menu
  6. Lalu silahkan pilih menu Scurity dan password
  7. Selanjutnya masukan password IG saat ini
  8. Jika sudah, masukan password baru akun instagram
  9. Setelah itu password instagram akan terganti
  10. Selesai

Via situs website

Langkah kedua yang bisa anda lakukan ialah mengganti password IG melalui situs web resminya. Nah, cara ini dapat anda lakukan apabila tidak memiliki aplikasi instagram pada perangkat HP atau PC/Laptop yang dimiliki. Untuk langkahnya sendiri yakni sebagai berikut:

Baca Juga: Cara Melihat Kenangan Di Instagram

  1. Pertama tama, silahkan akses browser seperti chrome
  2. Pada perangkat HP atau PC/Laptop yang dimiliki
  3. Jika sudah, lalu kunjungi laman situs instagram.com
  4. Kemudian lakukan log-in akun instagram
  5. Silahkan masukan email/nomor ponsel beserta password
  6. Setelah masuk ke halaman utama aplikasi
  7. Lalu masuk ke profil akun IG dan klik menu pengaturan/setiing
  8. Scroll ke bawah dan klik menu Scurity dan password
  9. Silahkan masukan kata sandi saat ini
  10. Jika sudah, lalu masukan kata sandi baru
  11. Maka password instagram akan terganti
  12. Selesai

Yang Terhubung Dengan Facebook

Langkah terakhir yang bisa anda lakukan untuk mengganti password instagram yang terhubung dengan facebook. Dengan cara ini anda bisa mengubah kata sandi instagram sebelumnya dengan yang baru melalui facebook yang terhubung. Untuk lebih jelasnya, simak langkah berikut:

  1. Silahkan buka aplikasi instagram terlebih dahulu
  2. Pada halaman bantuan masuk, lalu pilih masuk dengan facebook
  3. Maka nantinya akan masuk dengan akun IG yang terhubung dengan facebook
  4. Pada laman tersebut akan muncul menu reset password 
  5. Kamudian masukan kata sandi akun instagram yang baru
  6. Setelah itu, klik ikon ceklis untuk mengubah kata sandi
  7. Selesai

Cara Mengganti Password Instagram Yang Lupa Password

cara mengganti password instagram yang terhubung dengan facebook

Pembahasan yang akan kami bagikan kali ini sangatlah khusus yakni mengganti password instagram yang lupa. Tentu saja kebanyakan dari anda lupa dengan kata sandi sebelumnya, sehingga ingin mengganti kata sandinya dengan yang baru.

Apalagi akun instagram yang anda miliki adalah akun instagram yang telah lama dibuat. Sehingga tidak memungkinkan lagi untuk mengingatnya, akan tetapi akun tersebut masih dapat dibuka karena masih terpasang pada perangkat ponsel.

Baca Juga: Cara Membuat Akun Instagram

Jadi, untuk ganti password instagram yang lupa sebenarnya cukuplah mudah untuk dilakukan. Namun perlu anda ketahui, apabila anda menggunakan nomor/alamat email, pastikan terlebih dahulu masih aktif, begitu pula dengan akun yang terhubung facebook.

Adapun langkahnya yakni sebagai berikut:

  1. Silahkan buka aplikasi instagram terlebih dahulu
  2. Pada halaman log-in silahkan masuk email/nomor ponsel
  3. Pastikan alamat email/nomor ponsel akun IG masih aktif
  4. Jika sudah, lalu klik saja menu lupa kata sandi
  5. Silahkan buka email dan periksa pesan reset password
  6. Bila sudah ada, lalu klik saja reset password
  7. Kemudian masukan kata sandi instagram baru
  8. Nantinya secara otomatis password instagram terganti
  9. Selesai

Manfaat Mengganti Password Instagram

cara mengganti password instagram yang lupa tanpa email

Banyak manfaat yang akan anda dapatkan apabila mengganti password instagram secara berkala. Selain dapat menjaga akun intagram yang dimiliki, ganti password instagram juga dapat meningkatkan fisabilitas dalam pengguna media sosial insatgram.

Tidak hanya itu saja, memang mengganti password IG ini diharuskan dan sangatlah penting untuk dilakukan. Karena dengan ganti password instagram, maka akun yang dimiliki tidak akan terdeteksi oleh penyadapan yang dilakukan oknum tidak bertanggung jawab.

Baca Juga: Cara Membuat Feed Instagram Nyambung

Jadi, mengganti kata sandi instagram secara teratur adalah langkah yang bijaksana untuk menjaga keamanan akun dan melindungi data pribadi dari penyalahgunaan. Pastikan untuk menggunakan kombinasi password yang kuat, seperti kombinasi huruf (besar dan kecil), angka, dll.

Berikut ini manfaat mengganti password instagram:

  • Keamanan Akun: Mengganti password secara teratur membantu menjaga keamanan akun instagram. Jika password terlalu lama tidak diganti, risiko akun akan diretas atau diakses oleh pihak yang tidak berwenang menjadi lebih besar
  • Pencegahan Akses Tak Sah: Jika ada orang yang pernah mengetahui atau mencoba menebak password IG anda, menggantinya secara berkala akan mencegah mereka untuk tetap mengakses akun instagram yang dimiliki
  • Perlindungan Data Pribadi: Instagram berisi banyak informasi pribadi dan foto yang penting bagi. Dengan mengganti password secara teratur, anda dapat memastikan bahwa data pribadi tetap aman dan tidak dapat diakses oleh pihak lainnya
  • Keamanan Jaringan: Jika menggunakan instagram melalui jaringan Wi-Fi publik atau tidak aman, mengganti password secara berkala dapat membantu melindungi akun dari serangan seperti sniffing (pencurian data)
  • Saling Keterkaitan Akun: Jika Anda menggunakan password yang sama untuk beberapa akun online, menggantinya di instagram juga berarti anda meningkatkan keamanan akun-akun lain yang menggunakan password yang sama

Akhir Kata

Nah, itulah tadi pembahasan mengenai cara mengganti password instagram. Bagiamana cukup membantu bukan? Dengan begitu, anda bisa mengganti password IG kapan saja dan dimana saja hanya dengan mengikuti beberapa langkah langkah yang telah diberikan.

Demikian pembahasan yang dapat kami berikan, semoga bermanfaat dan jangan lupa untuk di share ke media sosial masing masih agar pengguna lainnya dapat mengetahuinya. Silahkan lakukan komentar pada kolom dibawah ini apabila ada pembahasan yang kurang mengerti.