Cara Mengubah Bahasa Di Tiktok

cara mengubah bahasa di tiktok

Cara Mengubah Bahasa Di Tiktok – Tiktok adalah sebuah platform media sosial yang berfokus pada pembuatan dan berbagi video pendek. Platform ini memungkinkan penggunanya untuk merekam, mengedit, dan membagikan video dengan durasi singkat.

Pada tiktok, pengguna dapat membuat video dengan berbagai macam konten, seperti tarian, lip-sync, komedi, tantangan, tutorial, dan banyak lagi. Platform ini menawarkan beragam fitur pengeditan video yang memungkinkan pengguna untuk menambahkan filter dan efek.

Selain itu, tiktok juga memungkinkan pengguna untuk berinteraksi dengan video melalui komentar, like, dan berbagi video tersebut dengan pengikut. Penggunajuga dapat mengikuti akun pengguna lain dengan melakukan follow/mengikuti akun pengguna lain tersebut.

Tiktok telah menjadi fenomena budaya yang signifikan dan telah menciptakan banyak selebritas internet yang populer. Platform ini juga telah digunakan sebagai sarana promosi oleh artis musik, perusahaan, dan merek untuk menjangkau audiens yang lebih luas.

Tidak hanya itu saja, sistem pengoprasian dalam aplikasi tiktok ini pun cukup mudah dan bahasa yang digunakan pun mudah dipahami. Nah, bagi anda yang mengalami kendala prihal bahasa, maka dapat mengubah bahasa di tiktok dari inggris ke indonesia maupaun sebaliknya.

Apa Itu Bahasa Di Tiktok?

cara mengubah bahasa di tiktok dari inggris ke indonesia

Bahasa pada aplikasi tiktok adalah sebuah bahasa terjemah yang di oprasikan oleh aplikasi tersebut. Misalnya, anda menggunakan bahasa Indonesia pada aplikasi tiktok, maka seluruh sistem pengoprasian nya akan berubah menjadi bahasa Indonesia.

Sedangkan anda mengubah bahasa pada aplikasi tiktok menjadi bahasa Inggris, maka bahasa yang digunakan menjadi bahasa Inggris. Hal itu menjadi salah satu fitur yang dimiliki aplikasi tiktok dan bisa diubah kapan saja oleh setiap penggunanya.

Untuk itu, kami menyarankan kepada pengguna sekalian untuk menggunakan bahasa yang mudah dimengerti. Tujuannya agar anda bisa menjalankan aplikasi tiktok tersebut dengan mudah, karena bahasa sistem yang digunakan mudah dimengerti.

Baca Juga: Cara Membatalkan Posting Ulang Di Tiktok

Apabila anda menggunakan bahasa sistem yang tidak mudah dimengerti, maka untuk menjalankan aplikasi tiktok cukup sulit untuk dilakukan. Apalagi bahasa yang digunakan tersebut merupakan bahasa yang kurang anda pahami.

Nah, jika anda mengalami kendala seperti bahasa tiktok yang berubah sendiri atau tidak sesuai dengan bahasa yang pengguna mengerti, maka untuk mengubahnya cukup mudah. Pasalnya, anda hanya perlu mengikuti pembahasan dibawah ini.

Cara Mengubah Bahasa Di Tiktok

cara mengubah bahasa di tiktok menjadi bahasa indonesia

Nah, kita akan masuk ke dalam pembahasan utama yakni cara mengubah bahasa di tiktok. Ada beberapa pilihan bahasa yang tersedia pada aplikasi tiktok ini dan tentunya bahasa yang ada pada aplikasi tiktok merupakan bahasa di seluruh dunia.

Jadi, anda hanya perlu mengganti bahasa tersebut sesuai dengan bahasa yang anda kuasai. Seperti yang sudah kami sebutkan, bahwa bahasa pada aplikasi tiktok ini sangat penting, karena menjadi salah satu alat baca untuk menggunakan aplikasi.

Namun, disini kami akan membagikan beberapa cara mengubah bahasa di tiktok menjadi dua bagian yakni dari bahasa inggris ke indonesia dan cina ke indonesia. Jadi, anda hanya perlu mengubah bahasa tersebut melalui langkah dibawah ini.

Baca Juga: Cara Melihat Postingan Ulang Di Tiktok

Pastikan terlebih dahulu bahwa anda memiliki kuota internet yang cukup untuk membuka aplikasi tiktok. Karena pada dasarnya, aplikasi tiktok ini merupakan aplikasi media sosial online yang hanya dapat digunaka apabila memiliki kuota internet.

Tidak usah berlama lama lagi, anda dapat menyimak cara mengubah bahasa di tiktok pada pembahasan berikut ini. Sebelum itu, kami ingin memberitahukan kepada pengguna sekalian bahwa untuk mengikuti langkah langkahnya hingga akhir.

Mengubah Bahasa Di Tiktok Dari Inggris Ke Indonesia

Langkah pertma yang dapat anda lakukan ialah mengubah bahasa di tiktok dari inggris ke indonesia. Cara ini dapat anda lakukan apabila mengalami kendala bahasa pada aplikasi tiktok berubah menjadi bahasa inggris. Nah, untuk langkahnya sebagai berikut:

  1. Silahkan buka aplikasi tiktok terlebih dahulu
  2. Setelah masuk, lalu klik profil/akun dipojok kanan bawah
  3. Lalu ketuk ikon tiga garis di pojok kanan atas layar
  4. Untuk mengubah bahasa, pilih menu pengaturan dan privasi
  5. Akan muncul beberapa pilih opsi, lalu pilih menu bahasa
  6. Kemudian anda pilih bahasa Indonesia
  7. Selanjutnya pilih preferensi bahasa ke Inggris dan Indonesia
  8. Berikutnya pilih bahasa terjemahan menjadi bahasa Indonesia
  9. Kembali ke menu bahasa dan geser tombol ke kanan sampai berubah warna biru
  10. Nantinya akan tampil subtitle berbahasa indonesia pada setiap konten video
  11. Selesai

Mengubah Bahasa Di Tiktok Cina Ke Indonesia

Langkah terakhir yang dapat anda lakukan untuk mengubah bahasa di tiktok cina menjadi bahasa indonesia. Bahasa cina merupakan bahasa mandarin, sehingga beberapa pengguna sulit untuk mengerti bahasa tersebut. Adapun cara mengubahnya sebagai berikut ini:

  1. Silahkan buka aplikasi tiktok terlebih dahulu
  2. Setelah masuk ke halaman utama aplikasi
  3. Lalu pilih pada menu bar paling kanan (biasanya profil)
  4. Kemudian pilih ikon garis tiga di pojok kanan aplikasi
  5. Selanjutnya pilih ikon gear (biasanya pengaturan dan privasi)
  6. Apabila sudah masuk ke tampilan pengaturan dan privasi
  7. Berikutnya pilih menu dengan ikon “A” (biasanya pengaturan bahasa)
  8. Bila anda sudah masuk ke menu bahasa
  9. Kemudian klik opsi paling atas dan cari bahasa Indonesia
  10. Selesai.

Cara Mengubah Bahasa Di Tiktok Lewat Laptop/PC

cara mengubah bahasa di tiktok inggris ke indonesia

Pada pembahasa kali ini pun kami akan membagikan bagaimana cara mengubah bahasa di tiktok melalui laptop/pc. Dengan menggunakan perangkat laptop/pc, maka anda hanya perlu memanfaatkan aplikasi browser seperti chrome atau bing.

Anda hanya perlu menggubakan aplikasi tersebut untuk mengunjungi situs website resmi milik tiktok. Dengan begitu, anda tidak perlu lagi menggunakan aplikasi tiktok untuk mengubah bahasa pada aplikasi tiktok sesuai dengan bahasa yang digunakan.

Baca Juga: 1000 Followers TikTok Gratis

Untuk melakukan cara ini, anda hanya perlu memasukan akun tiktok/login menggunakan akun tiktok yang dimiliki. Pastikan terlebih dahulu bahwa anda mengingat akun tiktok yang dimiliki agar proses login dapat berjalan dengan lancar.

Jika dirasa sudah, maka anda dapat menyimak langlah langkahnya secara langsung dibawah ini. Namun pastikan bahwa anda mengikui semua langkah langkah yang telah kami bagikan dibawah ini dari awal hingga akhir agar prosesnya dapat berjalan tanpa adanya kendala.

Adapun langkahnya sebagai berikut ini:

  1. Buka aplikasi browser seperti chrome/bing terlebih dahulu
  2. Pada perangkat laptop/pc yang anda gunakan
  3. Jika sudah, lalu kunjungi laman situs https://www.tiktok.com/login
  4. Silahkan login menggunakan akun yang dimiliki
  5. Setelah masuk ke halaman utama aplikasi
  6. Kemudian klik ikon profil/akun dipojok kanan atas
  7. Akan muncul beberapa pilihan opsi menu
  8. Lalu anda pilih menu English
  9. Pada menu Language ini, pilih bahasa Indonesia
  10. Selesai

Kanapa Tiktok Jadi Bahasa Inggris?

Pihak tiktok tidak menjadikan bahasa inggris ini menjadi bahasa yang utama/khusus. Jadi, bahasa inggris ini adalah bahasa internasional yang digunakan oleh seluruh dunia untuk melakukan komunikasi. Sehingga bahasa yang digunakan menjadi bahasa inggris.

Nah, biasanya bahasa pada aplikasi tiktok ini akan muncul pada saat membuat akun tiktok baru. Jadi, bahasa yang paling utama atau muncul paling atas merupakan bahasa inggris. Jadi tidak heran apabila anda terpilih atau menggunakan bahasa inggris.

Namun, bahasa tersebut bisa anda pilih sesuai dengan bahasa yang dipahami. Dalam kontek ini, mungkin beberapa pengguna merasa terburu buru atau tidak berfikir panjang untuk menggunakan bahasa inggris dalam sistem pengoprasiannya.

Baca Juga: Auto Like Tiktok Gratis

Sehingga bahasa tersebut terpilih dan anda pun sulit untuk memahaminya karena tidak mengetahui artinya. Namun anad tidak perlu khawatir akan hal tersebut, pasalnya pihak tiktok sendiri telah menyediakan pilihan bahasa pada fitur yang teleh diberikan.

Jadi, anda hanya perlu menggunakan fitur bahasa tersebut untuk mengubah bahasa yang digunakan. Untuk langkahnya sendiri anda hanya perlu mengikuti beberapa langkah langkah yang telah kami berikan pada pembahasan sebelumnya saja.

Penutup

Itulah tadi pembahasan mengenai cara mengubah bahasa di tiktok dari inggris ke indonesia dan sebaliknya. Bagaimana cukup mudah bukan, dengan begitu anda tidak perlu bingung lagi jika dilain waktu ingin mengubah atau mengganti bahasa di aplikasi tiktok.

Demikian pembahasan yang dapat kami berikan, semoga bermanfaat dan jangan lupa untuk di share ke media sosial masing masing. Silahkan tinggalkan jejaknya dengan melakukan komentar pada kolom dibawah ini terkait dengan pembahasan yang kami bagikan.

Cara Baca AU Di Twitter

Laura
4 min read

M Basic FB

Admin
6 min read

Cara Private Akun Twitter

Laura
4 min read

Lokermu.id